Training AK3 UMUM Sertifikasi Kemnaker RI

Training Ahli K3 Umum Sertifikasi Kemnaker (Full Online)
Sesuai dengan Undang-Undang No.1 Tahun 1970 tentang Keselamatan Kerja, bahwa setiap tenaga kerja berhak mendapat perlindungan atas keselamatannya dalam melakukan pekerjaan untuk kesejahteraan hidup dan meningkatkan produksi serta produktivitas Nasional.
Tujuan Pelatihan :
- Memahami tugas dan kewajiban dalam melaksanakan sistem dan proses K3 di tempat kerja
- Memahami wewenang dan tanggung jawab Ahli K3
- Memahami sistem manajemen K3
- Menjelaskan sistem pelaporan kecelakaan
- Menganalisa kasus kecelakaan, mengetahui faktor penyebabnya dan dapat menyiapkan laporan kecelakaan kepada pihak terkait
- Mengimplementasikan Sistem Manajemen K3 untuk mencapai “Zero Accident”
Materi Pelatihan :
- Pre – Test
- Kebijakan K3 Nasional
- UU No.1 Tahun 1970
- Prinsip – Prinsip Dasar K3
- P2K3
- Kelembagaan dan Keahlian K3
- Pengawasan K3 Penanggulangan Kebakaran
- Pengawasan K3 Listrik
- Pengawasan K3 Pesawat Uap
- K3 Bejana Tekan
- Pengawasan K3 Mekanik
- Pengawasan K3 Konstruksi Bangunan
- Pengawasan K3 Kesehatan Kerja
- Pengawasan K3 Bahan Kimia Berbahaya
- Pengawasan K3 Lingkungan Kerja
- Sistem Manajemen K3 (SMK3)
- Audit SMK3
- Manajemen Resiko
- Analisa Kecelakaan
- Analisa Laporan dan Statistik Kecelakaan
- Praktek Plan Visit/Kunjungan Lapangan (Online)
- Post – Test
- Seminar
Sasaran Peserta :
Praktisi K3, Supervisor, Anggota P2K3 dll. Dengan persyaratan minimal Sarjana Muda/D3 atau sederajat dari semua bidang usaha antara lain manufaktur, konstruksi, jasa perhotelan, transportasi, rumah sakit, dsb
Durasi 12 Hari (22 April – 6 mei)
untuk informasi penawaran harga dan lainnya silahkan hubungi marketing officer kami :
Doni 0857-1002-4998
Bryan 0823- 1372- 4663
Aisyah 0813- 1049- 9887
Admin 0852-8104-7312